Posts tagged with: REVIEW TONER

Review THE LAB by blanc doux Oligo Hyaluronic Acid 5000 Toner

Sebagai pemilik kulit yang rentan mengalami dehidrasi, aku pasti menggunakan produk skin care yang menghidrasi kulit dengan salah satu kandungannya ialah Hyaluronic Acid. Secara alami, tubuh memproduksi Hyaluronic Acid. Fungsi utama dari Hyaluronic Acid ialah menahan air...

Review Gilla8 Tea Tree Cica Extra Calming Facial Toner

Beberapa waktu lalu, CHARIS memberikan aku produk toner dari Gilla8 Skin Lab, yakni Tea Tree Cica Extra Calming Facial Toner. Gilla8 Skin Lab merupakan brand kecantikan dari Korea Selatan yang mengusung vegan skin care. Kemudian, Gilla8 Skin Lab juga menghadirkan...

Cosrx Centella Water Alcohol-Free Toner Review

Sejak kulitku jadi sensitive dan mudah kemerahan, aku jadi obsessed sekali dengan skin care yang mengandung Centella Asiatica dan ini menjadi salah satu pertimbanganku dalam memilih skin care. Centella asiatica memang bagus sekali untuk menenangkan kulit sensitive dan berjerawat,...

Review Lengkap Datglowskin : Serum 2% Niacinamide + Vitamin B5 Skin Tonic

Hola JBBInsider! Siapa nih disini yang sukanya dengan hal yang simple, termasuk dalam hal skincare? Nah, walaupun kamu tipe orang yang simple, tapi kalau urusan skincare jangan sampai males skincarean...

Haple Midnight Sky BHA Toner, Chemical Exfoliator Yang Cocok Untuk Pemula

Tekstur kulit yang tidak merata dan permasalahan komedo nggak kelar-kelar, tapi kamu masih belum berani untuk pakai chemical exfoliator? Mungkin kamu bisa mencoba Haple Midnight Sky BHA Toner yang sangat...

Review Rivera Youth Expert Balancing Softener

Kali ini, aku mau review salah satu produk skin care yang menjadi bagian dalam rutinitas aku selama satu bulan ini. Produk tersebut adalah Rivera Youth Expert Balancing Softener. Rangkaian produk Rivera Youth Expert hadir...

Review Clinelle Pureswiss Hydracalm

Serangkaian skincare dari Clinelle ini katanya cocok untuk kulit kering. Kandungan triple Hydracalm Action-nya diklaim bisa melembapkan kulit sampai 72 jam lho. Hmmm, bener nggak ya? Baca selengkapnya di sini!...

Osho Whitening Toner Review, Pemakaian Selama 7 Bulan

  Ini adalah whitening soothing toner, yang mengandung ekstrak lavender, chamomile, dan portulaca oleracea, berfungsi untuk melembutkan (mungkin maksudnya menenangkan ya) kulit yang cenderung menjadi sensitive karena kontaminan luar. Selain...
12